Sharing Socioteenpreneurship Di Medan

Sharing Socioteenpreneurship Di Medan


Tepat di hari Sumpah Pemuda kemarin, alhamdulillah aku berkesempatan terbang ke Medan untuk roadshow buku Socioteenpreneur setelah sebelumnya kubagikan juga di sesi sharing Demak Book Fair. 


Seru banget ketemu anak-anak muda ini. Generasi penerus bangsa. Di tangan merekalah masa depan bangsa ini berada. Karenanya berbagi tentang Socioteenpreneur dengan mereka menjadi sedemikian hidup suasananya.




Ada sekitar 130-an peserta yang hadir, dan 20-an orang di antaranya aktif bertanya setelah sesi sharing. Wuih, antusiasme mereka patut dapat jempol.


Seperti biasa, usai sesi sharing dan tanya jawab, aku tinggalkan PR buat mereka seperti juga waktu aku beri PR untuk para mahasiswa Arsitektur Undip waktu kuliah umum.


Selamat berkreasi teman-teman.
Ditunggu karya kalian ^_^







2 komentar:

  1. wih jalan jalan ke medan.. adik adiknya gemesin hihi

    BalasHapus
    Balasan
    1. iya, alhamdulillah.
      betul banget adik-adiknya itu juga very active dan keren :)

      Hapus

Adbox

@diannafi